Dominik Lekisha seolah hidup dalam dunia dongeng ketika bertemu cinta pertamanya di Heidelberg, tempat yang dijuluki Fairy Tale Town. Hubungannya dengan lelaki itu berjalan sangat mulus, mudah, dan…
Aline dan Alex saling percaya bahwa mereka akan selalu bersama. Namun, keyakinan itu memudar seiring lebarnya jarak yang memisahkan mereka. Alex pergi ke Kota Terik demi mengejar kesempatan sebagai…
Empat orang yang berteman sejak SMA bekerja di perusahaan yang sama meski beda nasib. Di usia 31 tahun, mereka berburu rumah idaman yang minimal...nyerempet Jakarta. Kaluna, pegawai Bagian Umum,…
Kompetisi sengit terjadi di sebuah kantor konsultan di Jakarta. Pesertanya adalah para cungpret, alias kacung kampret. Yang mereka incar bukanlah penghargaan pegawai terbaik, jabatan tertinggi, ata…
Gimana rasanya diputusin setelah berpacaran selama tiga belas tahun? Hidup Gala yang mendadak jomblo semakin runyam ketika adiknya kebelet nikah! Gala bertekad pantang lajang menjelang umur kepa…
Namaku Ziva, tapi baginya, aku adalah Princess. Aku mencintainya sejak umurku delapan belas tahun. Dia cinta pertamaku dan aku cinta pertamanya. Kami soulmate bahkan sebelum kami mengerti arti kata…
-
Berbeda dengan seri Kami (8ukan) lainnya yang selalu bertokoh cf. utamakan para mahasiswa dan alumni Kampus UDEL, di buku ini sang dosen mereka yang inspiratif itu yang jadi tokoh utama. Ya! Si…
Gaji? Cukup, cukup besar. Karier? Mulus melesat. Bisnis? Sebentar lagi soft launching. Karya? Sudah banyak yang suka. Jodoh? Aih! Sedikit lagi. Mantap betul nasib Arko, Gala, Juw…
Alumni Kampus UDEL kini telah lulus. Masuk ke dunia nyata yang penuh tikus. Ada yang bertahan, ada yang sebentar lagi mampus. Kerja di Bank EEK? Ada. Kerjanya pindah terus? Ada. Bimbang ikut kei…
Di Kampus UDEL, terjebaklah tujuh mahasiswa yang hidup segan kuliah tak mau. Mereka terpaksa kuliah di kampus yang google saja tak dapat mendeteksi. Cobalah sekarang Anda googLing "Kampus UDEL", ta…
-
Dominic ‘Mike’ Risena selalu ingin membuat Kara terpesona pada keahliannya. Buku keren, musik bagus, hingga api yang ia ciptakan dari batu. Namun sekeras apa pun ia berusaha, jabatan tertinggin…
Melalui pergolakan nasib seorang perempuan dan huru-hara kecemburuan, Andrea Hirata kembali memilih sudut yang tidak terduga untuk menampilkan kisah yang inspiratif tentang kegigihan karakter-k…
Ada tugas berat di pundak Ikal. Dia harus membantu Maryamah memenangkan pertandingan catur saat 17 Agustus nanti. Maryamah, yang menyentuh bidak catur saja belum pernah, harus mengalahkan juara cat…
Pencurian malam hari: 2 Pencurian siang hari: 3 Pencurian sendiri: 1 Pencurian bersama-sama: 1 Pencurian dengan pemberatan: 0 Pencurian kendaraan bermotor: 1 Sebatang kapur dan penghapus te…
Kita semua adalah pengembara di dunia ini. Ada yang kaya, pun ada yang miskin. Ada yang terkenal, ternama, berkuasa, juga ada yang bukan siapa-siapa. Ada yang seolah bisa membeli apapun, melaku…
-
bertutur tentang kisah keluarga yang kehilangan, sekumpulan sahabat yang merasakan kekosongan di dada, sekelompok orang yang gemar menyiksa dan lancar berkhianat, sejumlah keluarga yang mencari kej…